Sayur Asem Vero Simple.
Kamu bisa menyiapkan Sayur Asem Vero Simple menggunakan 15 bumbu dalam 4 langkah. Begini cara memasak masakan itu.
Bumbu Sayur Asem Vero Simple
- Kamu perlu Keluarga Sayuran Asem.
- Kamu perlu Pepaya (kupas- potong², ukuran sesuai selera).
- Kamu perlu Labu (kupas- potong², ukuran sesuai selera).
- Kamu perlu Kacang panjang (potong², ukuran sesuai selera).
- Siapkan Kacang tanah.
- Siapkan Daun & biji melinjo.
- Siapkan Jagung (potong² dgn ukuran sesuai selera).
- Diperlukan Bumbu.
- Siapkan Garam.
- Diperlukan Masa*ko.
- Kamu perlu Cabai merah (iris-iris).
- Siapkan Asem (geprek sedikit).
- Siapkan Merica bubuk (Aku pakai Ladaku).
- Kamu perlu Bumbu rac*k Sayur Asem.
- Siapkan ±900ml Air (sesuaikan porsi).
Langkah-langkah membuat Sayur Asem Vero Simple
- Setelah semua Sayuran dicuci bersih, masak air didalam panci hingga mendidih. Kemudian masukkan irisan cabai & seluruh keluarga sayur asem kecuali Daun melinjo..
- Aduk agar merata, tunggu sampai sayuran setengah matang, lalu masukan daun melinjo..
- Ketika daun sudah agak layu, masukan bumbu rac*k nya aduk² agar bumbu merata..
- Kemudian masukan garam & merica secukupnya, aduk² kemudian koreksi rasa. Jika dirasa, rasanya sudah pas di lidah,bisa langsung sajikan kedalam mangkuk. Makan selagi hangat bersama nasi dan sambal terasi. Selamat Menikmati :)) #TiketMasukGoldenApron3.