Salad Pepaya Thailand (Som Tam).
Kamu bisa menyiapkan Salad Pepaya Thailand (Som Tam) menggunakan 10 bumbu dalam 6 langkah. Begini cara menyiapkan nya.
Bumbu Salad Pepaya Thailand (Som Tam)
- Diperlukan 1 buah pepaya mengkal (small size diiris tipis/serut).
- Kamu perlu 200 gr gula pasir (resep asli 2 sdm gula merah).
- Diperlukan 300 ml air panas.
- Siapkan 4-5 sdm kecap ikan.
- Siapkan 2 siung bawang putih.
- Diperlukan 7 buah cabai keriting merah (disesuaikan level pedes masing2 y๐).
- Siapkan 1 sdm asam jawa (resep asli air jeruk nipis).
- Diperlukan 4 sdm kacang tanah (goreng).
- Kamu perlu 1 batang daun bawang/seledri (potong halus).
- Kamu perlu Secukupnya garam.
Instruksi memasak Salad Pepaya Thailand (Som Tam)
- Potong, cuci dan iris tipis2 pepaya (aku diserut). Sisihkan. Rendam 1 sdm asam Jawa dalam wadah, beri air secukupnya. Remas2, diamkan beberapa saat, kemudian saring airnya. Sisihkan.
- Masukkan gula pasir dalam wajan anti lengket, lelehkan dgn api kecil hingga mencair dan menjadi karamel. Tuang air panas sedikit2.aduk2 sampai gula mencair. Angkat dan sisihkan dulu sambil menunggu dingin.
- Haluskan kasar bawang putih dan cabai.(aku pakai blender kecil๐), kemudian masukkan kacang tanah goreng, blender lagi hingga seperti bumbu pecel. Taruh dalam mangkuk, Sisihkan.
- Ambil mangkuk lainnya. Campurkan dan aduk rata : saus ikan, air asam jawa, gula pasir yg sudah dicairkan. Koreksi rasa, bila perlu, beri garam sedikit..
- Ambil piring saji. Letakkan serutan pepaya, taburi potongan bawang merah, irisan halus seledri/daun bawang. Bisa ditambahi dengan ketimun, bangkuang, tomat, nanas..Masukkan kulkas dulu supaya dingin....aduuuh Yummi....๐คค๐คค.
- Salad ini jadi list menu food combingku kalau bosan pakai daun2an๐๐ Tingkyu mb Niken resepnya.