Inilah Cara Menyiapkan Bumbu Pecel ala sang Ibu Yang Nikmat

Enak, nikmat dan maknyus.

Bumbu Pecel ala sang Ibu.

Bumbu Pecel ala sang Ibu

Kamu bisa memasak Bumbu Pecel ala sang Ibu menggunakan 10 bumbu dalam 7 langkah. Begini cara memasak masakan itu.

Bumbu Bumbu Pecel ala sang Ibu

  1. Diperlukan 500 gr kacang tanah.
  2. Diperlukan 200 gr gula jawa (selera).
  3. Kamu perlu 4 butir asam jawa.
  4. Siapkan 1 sdt terasi yg sdh matang.
  5. Siapkan 1 sdm garam (selera).
  6. Kamu perlu Bumbu yg digoreng :.
  7. Diperlukan 6 siung bawang putih.
  8. Kamu perlu 6 bh cabai rawit.
  9. Siapkan 2 ruas kencur.
  10. Kamu perlu 3 lbr daun jeruk purut.

Instruksi memasak Bumbu Pecel ala sang Ibu

  1. Kacang tanah digoreng sampai matang (hati2 klu nggoreng kacang jangan ditinggal spy tdk gosong).
  2. Goreng diminyak hangat lombok dan bawang putih, kencur, sebentar saja sekitar 2 menit sewaktu kompor dimatikan daun jeruk dimasukkan.... Spy masih segar warnanya..
  3. Kacang yg sdh digoreng tumbuk di lumpang atau cobek atau haluskan dgn blender (sy lebih senang tumbuk dilumpang krn nanti ada sensasi klethis2 kacangnya).
  4. Sekarang giliran bumbu yg sdh digoreng tadi ditumbuk/haluskan klu sdh halus masukkan terasi, gula jawa, garam, asem..
  5. Jika bumbu sdh halus masukkan kacang yg sdh ditumbuk/haluskan sampai tercampur... Sekarang cek rasanya pedasnya, asinnya, manisnya..
  6. Jangan takut salah.... Klu nanti pas mau disantap ditambah air matang... Jika kurang asin atau manis tinggal ditambahi...😃 😃 😃 😃.
  7. Silahkan dicoba.